Nabi Muhammad SAW bin Abdullah bin Abdul Mutholib,cucu Hasyim,ibunda beliau adalah Aminah binti Wabb keturunan Bani Zuhrah, salah satu kabilah Quraisy.
Beliau lahir bulan Rabi�ul Awal, tahun 571 Masehi di Makkah,beliau di besarkan oleh kakeknya Abdul muthalib sampai umur 8 thn,dan setelah kakeknya meninggal dunia beliau ikut pamanya abu thalib.
Muhammad kecil adalah anak yang baik bahkan selalu mendapat perhatian dari penduduk sekitar.
Pada usia delapan tahun beliau menemani pamannya pergi berdagang kesyam(Syria)dalam perjalanan inilah sifat dan amanahnya teruji.
Pada usia dua 25 tahun beliau menikah dengan Khadijah binti Khuwailid
Beliau mendapat gelar Al amin, beliau juga turut andil dalam perdamaian perperangan dua kabilah dimakkah,bahkan beliau telah membuktikan ikut sertanya dalam perjanjian hilful fudhu,ia telah membuktikan kecintaan sesama manusia.
Ketokohan Muhammad bukan saja dibesarkan oleh para sahabat yang menjadi pengikut setia ajarannya, tetapi kebesaran dan kehebatan beliau itu diakui pula secara jujur oleh musuh-musuhnya.
Beliau di angkat menjadi nabi pada usia 40 th di Gua hira,beliau mendapatkan wahyu pertama yaitu surat Al alaq ayat 1-5,
Biodata Rosul / Nabi Muhammad SAW :
- Lahir : Tanggal 12 Rabiul Awwal / 20 April 571 Masehi
- Nama Ayah : Abdullah bin Abdul Muthalib
- Nama Ibu : Aminah binti Wahab
- Nama Kakek : Abdul Muthalib
- Nama Paman : Abu Thalib
- Gelar : Al Amin / dapat dipercaya
- Nama Istri Pertama : Siti Khadijah
- Umur Menikan : 25 Tahun (istri 40 tahun) ---> 6 anak / putra
- Diangkat Menjadi Nabi : 40 Tahun di Gua Hira / Hiro
- Ayat Pertama : Al-Alaq ayat 1-5
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Response to " Berikut Ini Adalah Biorgafi Nabi Muhammad SAW, biodata-artisidola "
Posting Komentar